KWARTIR RANTING RAJEG

SEKRETARIAT : KANTOR EX UPT KEC. RAJEG 15540

KAK MULYADI MENERIMA PENGHARGAAN SEBAGAI TOKOH PRAMUKA KEC. RAJEG

KAK MULYADI MENERIMA PENGHARGAAN SEBAGAI TOKOH PRAMUKA KEC. RAJEG

Rajeg – Usai upacara peringatan Hari Ulang Tahun Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia, Camat Rajeg H. Ahmad Patoni, S.Ip. MM memberikan penghargaan kepada para tokoh dari segala unsur masyarakat sesuai bidangnya masing-masing yang telah memberikan kontribusi untuk kemajuan Kec. Rajeg (17/8/2022). Salah satu yang menerima penghargaan tersebut adalah Kak Mulyadi selaku Ka Kwarran Rajeg yang dirasaBaca selengkapnya tentangKAK MULYADI MENERIMA PENGHARGAAN SEBAGAI TOKOH PRAMUKA KEC. RAJEG[…]

KETUA KWARRAN RAJEG, KAK MULYADI LANTIK  MABIGUS DAN GUDEP PRAMUKA SD/ SMP IT AULADI ISLAMI

KETUA KWARRAN RAJEG, KAK MULYADI LANTIK MABIGUS DAN GUDEP PRAMUKA SD/ SMP IT AULADI ISLAMI

Krofficial Media, Ketua Gerakan Pramuka Kwartir Ranting (Kwarran) Rajeg, Kak Mulyadi, S.Pd secara resmi melantik dan mengukuhkan Majelis Pembimbing Gugus Depan (Mabigus) dan Pembina Gugus Depan Pangkalan SD/SMP IT AULADI ISLAMI, (15/06/2022). Pelantikan dilaksanakan di ruangan kelas komplek SD/SMP IT AULADI ISLAMI Perum Rajeg Terrace, Sukamanah. Ketua Mabigus SD IT AULADI ISLAMI yang di LantikBaca selengkapnya tentangKETUA KWARRAN RAJEG, KAK MULYADI LANTIK MABIGUS DAN GUDEP PRAMUKA SD/ SMP IT AULADI ISLAMI[…]

PELANTIKAN PENEGAK BANTARA AMBALAN PATRAP

PELANTIKAN PENEGAK BANTARA AMBALAN PATRAP

Rajeg – Gugusdepan 15.119 – 15.120 berpangkalan Pada SMAN 14 Kabupaten Tangerang, Ambalan Pangeran Arya Tengah dan Ratu Ayu Pembayun (PATRAP) menggelar kegiatan Pelantikan Penegak Bantara di halaman SMAN 14 Kab. Tangerang, pada hari Sabtu tanggal 26 Maret 2022. Kegiatan ini merupakan prosesi pelantikan seorang pramuka yang telah menyelesaikan Syarat Kecakapan Umum (SKU) pramuka penegakBaca selengkapnya tentangPELANTIKAN PENEGAK BANTARA AMBALAN PATRAP[…]

PERAN SERTA PRAMUKA DALAM MEMAKNAI HARI KEBANGKITAN NASIONAL DI ERA MODERN

PERAN SERTA PRAMUKA DALAM MEMAKNAI HARI KEBANGKITAN NASIONAL DI ERA MODERN

Kwarran Rajeg Official _ Makna Hari Kebangkitan Nasional sebaiknya tidak dilihat sebagai ritual peringatan semata dan melakukan upacara rutin setiap tahun saja, Melainkan setiap warga negara mampu membuktikan melalui karya yang bisa mengbangkitkan bangsa dari keterpurukan keadaan. Momen hari kebangkitan nasional harus menjadi bahan renungan bagi generasi muda, karena yang dinamakan bangkit di sini adalahBaca selengkapnya tentangPERAN SERTA PRAMUKA DALAM MEMAKNAI HARI KEBANGKITAN NASIONAL DI ERA MODERN[…]

PRAMUKA SMAN 14 KAB.TANGERANG SANTUNI ANAK YATIM

PRAMUKA SMAN 14 KAB.TANGERANG SANTUNI ANAK YATIM

Kwarran Rajeg Official _ Di bulan Ramadan seluruh amal ibadah dilipat gandakan pahalanya. Maka dari itu, untuk menambah pahala bulan Ramadan, umat mmemperbanyak amal dan ibadah sangatlah baik di bulan penuh berkah ini.Tak hanya puasa, pahala bulan Ramadan bisa didapatkan dari amalan lain seperti sedekah, membaca Al Quran, berzakat, dan amalan lainnya. Hanya dengan melakukanBaca selengkapnya tentangPRAMUKA SMAN 14 KAB.TANGERANG SANTUNI ANAK YATIM[…]

AMBALAN  PANGERAN ARIYA TENGAH – RATU AYU PEMBAYUN, GUDEP 15.119  – 15.120 LAKSANAKAN GIAT BAZAR RAMADHAN

AMBALAN PANGERAN ARIYA TENGAH – RATU AYU PEMBAYUN, GUDEP 15.119 – 15.120 LAKSANAKAN GIAT BAZAR RAMADHAN

Kwarran Rajeg Official – Istilah Kewirausahaan: “Wira” berarti utama, gagah, luhur, berani, teladan atau pejuang; “Usaha” berarti karya, kemauan untuk mendapatkan sesuatu, kerja keras, berjuang dengan tabah dan ulet; “Wira Usaha” adalah perilaku dengan penuh keberanian mengambil resiko, keutamaan kreativitas dan keteladanan dalam menangani usaha dengan berpijak pada kemauan dan kemampuan sendiri; “Kewirausahaan” adalah semangat,Baca selengkapnya tentangAMBALAN PANGERAN ARIYA TENGAH – RATU AYU PEMBAYUN, GUDEP 15.119 – 15.120 LAKSANAKAN GIAT BAZAR RAMADHAN[…]

MUNCULKAN INOVASI DAN KREATIVITAS UNTUK PRAMUKA YANG LEBIH MAJU

MUNCULKAN INOVASI DAN KREATIVITAS UNTUK PRAMUKA YANG LEBIH MAJU

Kwarran Rajeg Official _ Gerakan Pramuka sebagai wadah pendidikan karakter bagi kaum muda. Menekankan pentingnya hal ini, Pramuka harus siap sedia bersama seluruh komponen bangsa untuk membangun keutuhan NKRI dengan keragamannya. Semua harus menyadari bahwa sekarang hidup dalam sebuah lingkungan global yang sangat dinamis. Sesuai dengan namanya Pramuka, Yang muda Yang Berkarya, pramuka diharapkan mampuBaca selengkapnya tentangMUNCULKAN INOVASI DAN KREATIVITAS UNTUK PRAMUKA YANG LEBIH MAJU[…]

KWARRAN RAJEG SELESAIKAN MISI PENILAIAN KWARRAN TERGIAT TINGKAT KWARCAB GERAKAN PRAMUKA KABUPATEN TANGERANG

KWARRAN RAJEG SELESAIKAN MISI PENILAIAN KWARRAN TERGIAT TINGKAT KWARCAB GERAKAN PRAMUKA KABUPATEN TANGERANG

KWARRAN RAJEG OFFICIAL _ Panitia Kerja Kwarran Rajeg untuk persiapan penilaian Kwarran tergiat tingkat Kwarcab Kab. Tangerang dalam hal ini di pimpin oleh Kak Emas Bahtiar selaku Sekretaris Kwarran dibawah arahan langsung dari Kak Kwarran, telah berhasil menyelesaikan misi nya. Kurang lebih selama 1 Minggu melaksanakan persiapan, akhirnya dapat terselesaikan dan telah di nilai olehBaca selengkapnya tentangKWARRAN RAJEG SELESAIKAN MISI PENILAIAN KWARRAN TERGIAT TINGKAT KWARCAB GERAKAN PRAMUKA KABUPATEN TANGERANG[…]

GERAKAN PRAMUKA KWARTIR RANTING RAJEG GELAR LATIHAN VIRTUAL

GERAKAN PRAMUKA KWARTIR RANTING RAJEG GELAR LATIHAN VIRTUAL

Kwarran Rajeg Official – Untuk mengisi kegiatan dan produktifitas saat pandemi seperti sekarang ini, dan masih banyaknya gugus depan yang vakum melaksanakan latihan rutin selama pandemi covid-19, gerakan Pramuka Kwartir Ranting Rajeg menggelar latihan rutin secara virtual yang bertujuan agar adik-adik tetap produktif saat pandemi.Kegiatan ini bisa diikuti oleh seluruh anggota Pramuka S, G, T,Baca selengkapnya tentangGERAKAN PRAMUKA KWARTIR RANTING RAJEG GELAR LATIHAN VIRTUAL[…]

164 TAHUN BADEN POWELL DAN FILOSOFI KEPANDUANNYA

164 TAHUN BADEN POWELL DAN FILOSOFI KEPANDUANNYA

Kwarran Rajeg Official – Robert Stephenson Smyth Baden-Powell, atau dikenal sebagai Bapak Pandu sedunia.Ia menulis Scouting for Boys, yang diterbitkan tahun 1908 oleh Pearson, untuk pembaca remaja. Selama menulis, ia menguji gagasannya melalui perjalanan berkemah di Pulau Brownsea dengan Boys’ Brigade dan anak tetangganya yang dimulai pada 1 Agustus 1907, yang kemudian dianggap sebagai awalBaca selengkapnya tentang164 TAHUN BADEN POWELL DAN FILOSOFI KEPANDUANNYA[…]